Investasi Emas Batangan
Investasi emas batangan – Emas adalah komoditi investasi tradisional yang sudah diperdagangkan sejak jaman dahulu kala. Logam mulia satu ini dari dulu diasosiasikan pada sesuatu yang bernilai tinggi. Sehingga kerajaan-kerajaan di jaman dahulu biasa menggunakan bahan emas pada lambang negara dan lambang kedudukannya untuk menambahkan kesan kemuliaan.
Di jaman modern seperti saat ini, nilai emas sebagai logam mulia masih bertahan. Bahkan emas saat ini menjadi komoditi investasi favorit, mengalahkan berbagai instrumen investasi lain seperti deposito, asuransi, obligasi, surat berharga maupun tabungan konvensional karena nilainya yang cenderung naik dari waktu ke waktu.
Mengapa Investasi Emas Batangan?
11 Keunggulan Terbaik Emas Mini
- Untuk tabungan rencana anda yang bebas administrasi, bebas inflasi,dan cenderung naik.
Menabung dengan Emas Mini merupakan menabung yang paling efektif. Menabung tanpa ada biaya administrasi, bebas inflasi dan nilai yang cenderung selalu naik setiap tahunnya. Cocok sekali menjadi tabungan rencana anda.
- Sarana asuransi paling likuid, tanpa biaya premi, tanpa proses klaim, dan mudah dicairkan
Emas Mini merupakan asuransi paling likuid. Tanpa dikenakan biaya premi. Tanpa ada proses klaim yang menyusahkan anda. Emas Mini dapat dengan mudah diuangkan di ratusan distributor kami yang tersebar diseluruh Indonesia.
- Investasi masa depan dan pelindung terbaik aset andaEmas Mini adalah Investasi masa depan yang sangat menguntungkan. Selain itu Emas Mini menjadi pelindung terbaik aset anda tanpa takut menghadapi penyusutan seiring berjalannya waktu.
- Bisa mulai menabung dan invesrasi dengan harga yang sangat terjangkauHarga yang terjangkau dapat meringankan siapa saja yg berminat untuk menabung dan investasi emas. Hanya mulai dari ± Rp. 70.000-, Anda dapat memiliki Emas Mini ukuran 0,1 gr.
- Terhindar dari beban kontrak dan cicilan yang memberatkanEmas Mini tidak ada beban kontrak ataupun cicilan yang memberatkan Anda. Emas Mini menggunakan sistem penjualan jual beli putus.
- Bisa dipakai sebagai hadiah atau souvenir bagi pelanggan andaEmas Mini bisa digunakan bagi Anda yang mau memberikan hadiah atau souvenir kepada keluarga, sahabat ataupun rekan kerja. Berikan hadiah atau souvenir yang nilainya selalu naik di masa depan.
- Sebagai alternatif pengganti tabungan Anda di Bank yang lebih menguntungkan bahkan dibandingkan dengan depositoEmas Mini juga dapat menjadi altenatif pengganti tabungan Anda di Bank. Bahkan tanpa adanya penyusutan karna potongan biaya administrasi bulanan. Harga Emas Mini selalu naik setiap tahunnya, hingga 30% per tahun. Lebih Menguntungkan dibandingkan dengan deposito.
- Kandungan emas murni 99.9%, sehingga dapat dicairkan dimana sajaKandungan Emas Mini murni 99,9%, 24 Karat. Emas Mini murni emas tanpa campuran logam mulia lain. Sehingga anda dapat dengan mudah mencairkan Emas Mini dimana saja.
- Nilai Gadai yang sangat tinggi mencapai 90% dari nilainyaTidak luput dari perhatian, emas merupakan salah satu barang yg memiliki nilai gadai yang sangat tinggi mencaai 90% dari nilai emas itu sendiri
- Bisa dilebur menjadi perhiasan atau kerajinan emas lainnyaEmas Mini dapat dengan mudah Ada leburkan menjadi perhiasan atau bahkan kerajinan emas lainnya.
- Dapat ditukar ke ukuran emas yang lebih besar
Emas Mini dapat anda tukarkan ke ukuran emas yg lebih besar. Diantaranya emas 1 gr, 5 gr, 10 gr dan 25 gr. Kumpulkan Emas Mini Anda sebanyak-banyaknya dan tukarkan dengan bentuk yang lebih besar.